Contoh Bio FB Keren Singkat dan Kekinian Untuk Followers

Bio di facebook diwajibkan diisi untuk mendeskripsikan diri kita kepada orang lain.

Hal ini juga akan terlihat lebih profesional di mata orang lain.

Usahakan bio pada facebook diisi dengan kata-kata keren.

Hal ini untuk menarik perhatian orang lain.

Diusahakan juga diisi sesingkat dan sesimpel mungkin.

Di sini ada contoh sunting nama dan bio facebook keren kekinian yang singkat di [year].

Ada yang mengandung quotes dan kata mutiara, unik dan lucu, tentang cinta, bisnis, motivasi, islami dan Aesthetic.

Bisa digunakan untuk para editor, gamers, kpopers, olshop ataupun personal yang berbahasa inggris.

Bio FB keren

  • hidup jangan dibikin susah, fight for smile
  • Lempar senyuman dan tampar kebencian
  • akan menghargai wanita apabila wanita tersebut menghargai dirinya
  • Semangat terus meskipun tidak semangat!
  • Jangan buang energimu dengan percuma
  • Bila tak tahan lelahnya belajar, maka tanggung perihnya kebodohan
  • tidak di ajarkan untuk mundur dari cita-cita
  • tak kenal maka tak sayang
  • Terkadang hidup memang tidak adil Jadi biasakanlah dirimu
  • usaha hari ini untuk esok yang akan datang
  • kesuksesan itu hanya milik orang yang rajin bukan orang yang malas
  • selalu berusaha untuk maju
  • Gak usah ngeluh, terima apa yang telah diberikan oleh Tuhan
  • banggakan orang tua yang telah mempertaruhkan nyawanya
  • Pengen jadi yang terbaik, Dengan melakukan Hal yang sederhana
  • hidup santai
  • Sukses bukanlah sebuah akhir dan kegagalan bukanlah sebuah awal
  • jadilah orang yang berguna
  • jadilah konsisten, dan sukses akan datang dengan sendirinya.
  • Lakukan apapun yang disukai
  • Kejarlah impian Terbesarmu
  • Masih banyak orang yang tidak bosan hidup
  • bermanfaat bagi orang lain
  • berusaha jangan menyerah
  • disini senang disana senang
  • bersenang-senang selama masih ada waktu
  • membuat semua orang di sekitar bahagia
  • Kalo laper, jangan lupa makan. Kalo utang, jangan lupa bayar
  • pilih yang bisa dipilih,
  • lakuin yang seharusnya dilakuin

Itulah beberapa bio facebook terkeren dan singkat yang bisa dijadikan untuk info, deskripsi maupun bentuk ekspresi kita untuk pacar, teman-teman dan publik.

Untuk lainnya:

Apa manfaatnya mengisi bio di facebook?

Ada banyak, namun yang paling banyak keuntungannya adalah akan terlihat lebih intelektual dan dapat dipercaya ketika sedang beragumen di facebook.